Sejarah Gua Tsur: Kisah Persembunyian Rasulullah dan Abu Bakar
Tahukah Anda sejarah Gua Tsur? Tempat bersembunyi Rasulullah dan Abu Bakar dari kejaran kaum kafir Quraisy yang hendak membunuhnya. Tempat ini memiliki sejarah yang begitu kuat bagi umat muslim. Gua Tsur berjarak sekitar 7 km dari Makkah. Gua ini memiliki tinggi 1,25 m, panjang 3,5 m, dan lebar 3,5 m. Mari kita ulas kisah fenomenal tentang persembunyian […]