Rencana Allah Jauh Lebih Indah, Benarkah?

Setiap manusia pasti memiliki impian dan harapan. Kita merancang kehidupan dengan sebaik mungkin, menyusun langkah demi langkah agar bisa mencapai kebahagiaan yang diinginkan. Namun, sering kali kenyataan tidak berjalan sesuai dengan rencana kita. Ada saatnya usaha yang sudah kita lakukan dengan maksimal justru berujung pada kegagalan. Ada doa-doa yang kita panjatkan berulang kali tetapi belum […]