Mumuh Abdul Muhyi: Membimbing Jamaah dengan Hati Menuju Tanah Suci
Alhamdulillah, kegiatan Manasik Umrah Arbain Hikmah Tour & Travel telah terlaksana dengan lancar pada Sabtu, 18 Oktober 2025 di Aula Daarul Hajj Daarut Tauhiid. Sejak pagi, para calon jamaah datang dengan semangat dan senyum antusias. Sebanyak 44 jamaah hadir langsung dan 3 jamaah mengikuti secara online. Kegiatan kali ini terasa istimewa, karena dibimbing langsung oleh […]