Keutamaan Bulan Sya’ban: Bulan Persiapan Menuju Ramadhan

Sahabat Hikmah, bulan Sya’ban menyimpan kemuliaan yang sering kali terlewatkan oleh banyak kaum Muslimin. Padahal, bulan ini memiliki keutamaan besar dan menjadi jembatan penting menuju datangnya bulan suci Ramadhan. Rasulullah memberi perhatian khusus terhadap bulan Sya’ban sebagai waktu memperbanyak ibadah dan mempersiapkan diri secara ruhiyah. Artikel ini akan membantu Anda untuk mengetahui keutamaan bulan Sya’ban. […]